kip lhok
Beranda / /

  • Pekerja Boeing Tolak Kesepakatan Upah, Perpanjang Aksi Mogok
    Dunia | 1 bulan lalu
    Pekerja Boeing Tolak Kesepakatan Upah, Perpanjang Aksi Mogok

    DIALEKSIS.COM | Dunia - Pekerja Boeing di Pantai Barat Amerika Serikat telah memilih untuk menolak tawaran kontrak terbaru dari perusahaan dan memperpanjang aksi mogok mereka yang telah berlangsung hampir enam minggu.

  • Ribuan Dokter Korea Selatan Mogok Kerja
    Dunia | 9 bulan lalu
    Ribuan Dokter Korea Selatan Mogok Kerja

    DIALEKSIS.COM | Dunia - Pemerintah Korea Selatan telah memerintahkan lebih dari 1.000 dokter junior untuk kembali bekerja setelah banyak yang melakukan aksi mogok kerja sebagai protes terhadap rencana peningkatan jumlah dokter dalam sistem tersebut.

  • Sejumlah Organisasi Profesi Tolak UU Kesehatan, KSP Moeldoko: Setiap UU Ada Riak
    Nasional | 1 tahun lalu
    Sejumlah Organisasi Profesi Tolak UU Kesehatan, KSP Moeldoko: Setiap UU Ada Riak

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kepala Kantor Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko menganggap wajar sejumlah organisasi menolak pengesahan Undang-Undang (UU) Kesehatan. Sebab, setiap kebijakan bakal menimbulkan pro dan kontra. 

    "Kalau setiap UU yang lahir itu ada lah riak-riak seperti itu karena semua itu tidak ada yang mulus," ujar Moeldoko ditemui di Kompleks Istana Kepresiden, Jakarta Pusat, Jumat (14/7/2023).  

  • RUU Kesehatan Disahkan, Hilangnya Mandatory Spending Menuai Sorotan
    Aceh | 1 tahun lalu
    RUU Kesehatan Disahkan, Hilangnya Mandatory Spending Menuai Sorotan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) telah mengesahkan Rancangan Undang-Undang (RUU) Kesehatan Omnibus Law menjadi Undang-Undang. Namun, beberapa substansi dalam RUU ini menjadi sorotan, terutama terkait hilangnya mandatory spending dalam anggaran kesehatan.

  • Mogok Kerja Keuchik di Takengon Tahun 1950
    Opini | 1 tahun lalu
    Mogok Kerja Keuchik di Takengon Tahun 1950

    DIALEKSIS.COM | Opini - Para kepala desa di Kewedanaan Takengon, Aceh Tengah, punya banyak pekerjaan dan masalah. Selain sehari-hari mengurusi warga desanya masing-masing, mereka mesti pula menghadapi macam-macam perintah serta paksaan dari pihak pamong praja (pejabat daerah), polisi, tentara, dan kadang-kadang tokoh partai politik setempat. Sayangnya, posisi dengan beban kerja yang tinggi ini harus mereka pikul tanpa memperoleh gaji bulanan.

  • Tenaga Kesehatan Kecam Ancaman Mogok Kerja Terkait RUU Kesehatan
    Nasional | 1 tahun lalu
    Tenaga Kesehatan Kecam Ancaman Mogok Kerja Terkait RUU Kesehatan

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Organisasi profesi (OP) mengancam mogok kerja jika Rancangan Undang-undang (RUU) Kesehatan disahkan. Hal tersebut dikecam, karena melanggar sumpah profesi tenaga kesehatan (nakes). Sikap itu juga disebut mengorbankan pasien.



  • Keluhkan Gaji, Dokter Junior di Inggris Mogok Kerja Tiga Hari
    Dunia | 1 tahun lalu
    Keluhkan Gaji, Dokter Junior di Inggris Mogok Kerja Tiga Hari

    DIALEKSIS.COM | Dunia - Dokter junior di seluruh Inggris melakukan pemogokan selama tiga hari yang dimulai Senin (13/3/2023). Mereka memprotes gaji yang tidak memadai dan kelelahan yang berisiko membuat staf keluar dari Layanan Kesehatan Nasional (NHS) karena menangani daftar tunggu pasien yang mencapai rekor tertinggi.